Kolaborasi, UAD dan UMT Kerjasama FGD dan Visiting Lecturer
UMT bekerjasama dengan UAD menyelenggarakan FGD & Visiting Lecturer tentang Strategi Kebijakan Pembangunan Berkelanjutan di Indonesia dalam Perspektif HAM, Lingkungan & Ketenagakerjaan Dua Program Studi Magister Hukum Universitas Muhamadiyah Tangerang dan Universitas Ahmad Dahlan mengimplementasikan perjanjian kerjasama antar prodi dalam kerjasama bidang pendidikan dengan melaksanakan Visiting Lecturer bertempat di aula Program Pasca Sarjana […]

